SEKRETARIS DAN KASUBBAG KEPEGAWAIAN & ORTALA MENGIKUTI BIMBINGAN TEKNIS KEPEGAWAIAN DI WILAYAH HUKUM PENGADILAN TINGGI BANDUNG
Bandung, Sekretaris Mayor Chk Handoko, S.H., M.H. dan Kasubbag Kepegawaian dan Ortala PNS Priyadi, S.H. mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis Kepegawaian di Wilayah Hukum Pengadilan Tinggi Bandung. Yang dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 28 Februari 2023 pukul 08.00 WIB sampai dengan selesai, bertempat di Pengadilan Tinggi Bandung, Jl. Cimuncang No.21d, Bandung. Kegiatan bimbingan teknis tersebut dilaksanakan […]